Kapolda Jatim Beri Penghargaan Untuk 216 Personel Polri dan PNS Polda Jatim

Kapolda Jatim Beri Penghargaan Untuk 216 Personel Polri dan PNS Polda Jatim

SURABAYA – Polda Jawa Timur memberikan penghargaan kepada lebih kurang 216 Anggota Polri dan Pegawai Negeri Sipil ( PNS ) pada Polri di Polda Jatim, Senin (2/10). Penghargaan ini diberikan langsung oleh Kapolda Jatim Irjen Pol Dr Toni Harmanto,M.H kepada anggota berprestasi, usai apel gabungan satuan kerja Polda Jatim di lapangan apel Polda Jatim. Pemberian…

Sampaikan Pesan Pemilu Damai Kapolres Ponorogo Kunjungi Ponpes Fathul Muna Mladangan

Sampaikan Pesan Pemilu Damai Kapolres Ponorogo Kunjungi Ponpes Fathul Muna Mladangan

PONOROGO – Silahturahmi Kapolres Ponorogo AKBP Wimboko, S.I.K, M.Si ke beberapa Pondok Pesantren (Ponpes) di Kabupaten Ponorogo Jawa Timur terus dilakukan. Kali ini, didampingi PJU Polres Ponorogo, AKBP Wimboko mengunjungi Pondok Pesantren Fathul Muna Mladangan, Desa Campurejo, Kecamatan Sambit, Ponorogo. Dalam kunjungannya, Kapolres Ponorogo memohon doa dan dukungan para Kyai dan tokoh Ulama dalam melaksanakan…

Program Minggu Kasih, Polresta Sidoarjo Gelar Bakti Kesehatan Gratis Untuk Warga

Program Minggu Kasih, Polresta Sidoarjo Gelar Bakti Kesehatan Gratis Untuk Warga

SIDOARJO – Polresta Sidoarjo mengajak stake holder terkait setiap Minggu, secara giliran datang ke Gereja atau rumah ibadah umat Kristen. Upaya ini untuk menjaga toleransi serta berikan rasa aman dan nyaman dalam menjalankan ibadah. Kali ini, Minggu (1/10/2023), melalui program pimpinan Polri bertema Minggu Kasih, Kapolresta Sidoarjo Kombes. Pol. Kusumo Wahyu Bintoro beserta pejabat utama,…

Sigap, Polisi Berhasil Padamkan Kebakaran Lahan Kosong di Pamekasan

Sigap, Polisi Berhasil Padamkan Kebakaran Lahan Kosong di Pamekasan

PAMEKASAN – Kebakaran lahan kosong yang terjadi di Dusun Tenggina Laok, Desa Batubintang, Kecamatan Batumarmar, Pamekasan berhasil dipadamkan. Beruntung api yang sudah mulai meluas tersebut diketahui oleh petugas Patroli Polsek Tamberu Polres Pamekasan. Mendapati hal tersebut petugas patroli dengan alat seadanya berusaha memadamkan api yang sebelumnya telah menghubungi Mapolsek Tamberu untuk meminta bantuan personel. Mendapat…

Gus Iqdam Apresiasi Program Bina Rohani Polda Jatim

Gus Iqdam Apresiasi Program Bina Rohani Polda Jatim

SURABAYA – Pengasuh Pondok Pesantren Mambaul Hikam II di Desa Karanggayam, Blitar, Gus Iqdam memberikan apresiasi kepada Kapolda Jatim Irjen Pol Dr.Toni Harmanto,M.H sebagai pemimpin yang inovatif dalam membangun SDM unggul melalui program kerohanian. “Selama menjabat hampir setahun, Bapak Kapolda Jatim ini memiliki program kerja yang juga berorientasi pada pembinaan kerohanian para anggotanya,” ujar Gus…

Jadi Guru Ngaji, Cara Pak Bhabin Polres Kediri Kota Bangun Moral Generasi Bangsa Sejak Dini

Jadi Guru Ngaji, Cara Pak Bhabin Polres Kediri Kota Bangun Moral Generasi Bangsa Sejak Dini

KEDIRI KOTA – Menjaga keamanan dan melindungi masyarakat memang sudah hal yang wajar dilakukan kepolisian. Namun, ada hal berbeda dan jarang ditemui yang dilakukan oleh Aiptu Syaiful Annam. Anggota Polisi dari Polres Kediri Kota yang bertugas sebagai Bhabinkamtibmas ini menjadi guru mengaji di desa binaannya yakni Kelurahan Tamanan Kecamatan Mojoroto Kota Kediri. Menjadi guru ngaji…

Polres Jember Kembali Berhasil Amankan Tersangka Pengedar Narkoba

Polres Jember Kembali Berhasil Amankan Tersangka Pengedar Narkoba

JEMBER – Satuan Reserse Kriminal dan Narkoba (Reskoba) Polres Jember,Polda Jatim kembali berhasil menangkap terduga pengedar Narkoba di depan gudang penampungan barang milik perusahaan pengiriman barang di Karang Rejo, Sumbersari, Jember. Kasatreskoba Polres Jember Polda Jatim, AKP Sugeng Iryanto SH, menyebut Pelaku, bernama ESA (34), warga Kampung Osing Jember Lor, Patrang, Kabupaten Jember Jawa Timur…

Berkas Perkara Pelaku Pembacokan Anggota TNI di Lamongan Dinyatakan P21

Berkas Perkara Pelaku Pembacokan Anggota TNI di Lamongan Dinyatakan P21

LAMONGAN – Polres Lamongan telah mengamankan terduga pelaku pengeroyokan dan penganiayaan Anggota TNI di kecamatan Babat Kabupaten Lamongan, Jawa Timur. Kapolres Lamongan AKBP Yakhob Silvana Delareskha, S.I.K., M.Si melalui Kasihumas Polres Lamongan IPDA Anton Krisbiantoro, S.H menjelaskan bahwa berkas perkara kasus penganiayaan dinyatakan lengkap atau P21 dan tahap 2 oleh Kejari Lamongan. “Terduga pelaku berinisial…

Polres Ngawi Dukung Pemerintah Tekan Stunting Maksimalkan Program Penthul Melikan

Polres Ngawi Dukung Pemerintah Tekan Stunting Maksimalkan Program Penthul Melikan

NGAWI – Polres Ngawi Polda Jatim turut menyukseskan program pemerintah dalam menekan angka stunting, salah satunya dengan program “Phentul Melikan” atau Penitipan Anak Asuh Stunting Melalui Anggota Polisi Turunkan Prevelensi di Ngawi. Kapolres Ngawi AKBP Argowiyono, S.H., S.I.K., M.Si., melalui Plt Kasi Humas Iptu Dian mengatakan bahwa Polsek jajaran secara rutin melaksanakan kegiatan tersebut. “Polsek…

Tingkatkan Kemampuan Personel Jelang Pemilu 2024, Polres Sumenep Gelar Latihan Dalmas

Tingkatkan Kemampuan Personel Jelang Pemilu 2024, Polres Sumenep Gelar Latihan Dalmas

SUMENEP – Kepolisian Resor Sumenep, Madura, Jawa Timur, menggelar latihan Pengendalian Massa (Dalmas) dalam rangka meningkatkan kemampuan dan mewujudkan kondusifitas di wilayah Kabupaten Sumenep menjelang Pemilu 2024 mendatang. Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Aiptu Syafi’i Batalyon B Pelopor Satbrimob Polda Jatim yang bertempat di halaman Mako Polres Sumenep Jl. Urip Sumoharjo No 35 Desa Pabian…